Digital marketing yang HIT di tahun 2015 bersama C-Vibe digital media specialist


ariefmedia.com - jakarta | Apakah website Perusahaan anda telah masuk ke halaman pertama hasil pencarian Google? dan kata kunci (keyword) apa saja yang bisa mengantarkan para pencari di internet untuk menemukan website perusahaan anda?. Digital Marketing adalah jawabannya. bisa anda lakukan sendiri dengan membuat sebuah tim atau divisi baru yang memiliki latar belakang IT, Web Developer, Web Design, Design Grafis, Copy Writer, Conten writer dan Digital marketing konsultan beserta perangkat pendukungnya. bisa anda hitung berapa besar biayanya? (gaji karyawan, ruangan baru, komputer, layanan internet, biaya operasional dll).

Bandingkan dengan menggunakan jasa dari perusahaan yang bergerak khusus di bidang Digital marketing Specialist yang telah siap memenuhi segala kebutuhan sebuah divisi pendukung untuk menjalankan campaign digital marketing perusahaan anda. dimana divisi ini akan menjadi partner dan menjadi bagian dari kesuksesan campaign digital marketing perusahaan anda.  sukses dalam mencapai tujuan besar perusahaan anda.

C-VIBE hadir untuk menjadi partner perusahaan anda dalam mencapai tujuan kesuksesan Digital marketing Perusahaan anda, C-VIBE bergerak bersama strategi Digital Marketing perusahaan anda. karena kesuksesan yang di raih oleh perusahaan anda merupakan tujuan sekaligus kebanggaan tersendiri bagi C-VIBE.

Harga C-Vibe mahal ?
Sebenarnya harga C-Vibe terbilang murah. 

Dengan Jasa SEO lain, apakah anda sudah mendapatkan :

·         1.Website SEO ?
·         2.Kondisi tentang Website anda dimata Google?
·         3.Informasi tentang apa yang competitor anda lakukan di SEO ?
·         4.Saran-saran perbaikan untuk website anda agar menjadi Authority di industry anda?
·         5.Memperbaiki Online reputation anda di Internet?
·         6.Menciptakan keyword domination untuk Brand anda?
·         7.12 variasi tipe backlink ?

Jika kita dapat menghitung satu persatu service seperti ini, maka setidaknya akan menghabiskan budget 12 juta rupiah.

Selain  Portofolio yang hasilnya sudah terlihat dengan jelas.
kami memberikan website SEO, informasi tentang kondisi website anda dimata Google, informasi tentang apa yang kompetitor anda lakukan, saran dan konsultasi mengenai perbaikan website, memperbaiki online reputation anda, dan mendominasi keyword brand anda, dan juga 12 tipe backlink sekaligus.

Mari kita berhitung sedikit tentang biaya pengadaan SEO. 

Bila anda ingin mendapatkan backlink dari Article Directory, maka satu kali article submittion membutuhkan waktu sekitar 15 menit
Maka dalam satu hari kerja, anda bisa mendapatkan sekitar 30 link.
Namun, ini belum termasuk mencari artikel directory,site verification,checking PR,Account creation,Testing Quality dan Indexing process. Juga belum termasuk biaya pembuatan artikel, yang biasanya membutuhkan biaya sekitar Rp 10.000,- untuk setiap 100 kata.

Bila website anda butuh 1000 link setiap bulan dari article directory, maka anda butuh setidaknya seorang karyawan fulltime untuk mengurus hal ini (yaitu, pembuatan backlink dari artikel directory).

Dan tentu saja, ini baru 1 type backlink,sedangkan proses Link Building membutuhkan banyak sekali type Backlink,misalnya: Bookmarking,Blog, Forum, Web 2.0, PDF sites,Video Directory,Press Release,dll.

Kira-kira berapa jumlah karyawan dan berapa biaya yang anda harus keluarkan setiap bulannya agar campaign SEO anda bisa berhasil dengan baik ?

Paket termahal kami, masih tetap lebih murah dibandingkan apa yang harus anda keluarkan setiap bulannya.

Apa yang kami kerjakan bagi anda, adalah meningkatkan visibilitas bagi website anda, sehingga website anda dikunjungi banyak orang, dan pada akhirnya meningkatkan penjualan dan omset anda.

Dan sebuah website tidak hanya menjadi beban bagi perusahaan anda, namun berubah menjadi sebuah investasi yang menguntungkan.

Apakah boleh 2 atau 3 keyword saja ?
Tentu saja boleh, tapi menurut pengalaman kami, mengoptimasi 2 atau 3 kata kunci saja tidak memberikan hasil yang efektif, malah menjadi berbahaya.

Sebab ditahun 2012, Google meng-Update algoritmanya, yang sempat membuat heboh dunia internet, mungkin anda pernah dengar, yaitu Google Panda Update. Silahkan cari di Google tentang Panda Update, anda akan menemukan banyak cerita Horror tentang update ini.

salah satu yang diupdate adalah rasio kata kunci / anchor text. Apabila suatu kata kunci spesifik lebih dari 35% dari total keseluruhan, maka website tersebut dianggap memanipulasi Google dan dikenakan penalty, yaitu Ranking yang tiba-tiba drop. Ranking anda turun, begitu pula dengan visitor, dan pastinya revenue anda.

Oleh karena itu, C-Vibe mengambil kebijakan ini (untuk mengoptimasi 10 kata kunci sekaligus), agar SEO campaign anda menjadi aman, efektif dan efisien.


Meskipun C-Vibe bisa memasukkan website anda ke dalam halaman pertama Google, namun ini bukanlah trik sulap.
Ada korelasi anda Waktu, Kompetisi, dan Plan yang anda pilih.


Anda bisa memilih 2 dari 3 komponen ini. Bila anda ingin waktu yang cepat dan kompetisi yang tinggi, maka pilihlah Plan Gold
Bila anda ingin waktu yang cepat dan menggunakan Plan Silver, maka pilihlah kompetisi easy.
Bila anda ingin menggunakan Plan Silver, dan kompetisi Hard, maka anda harus bersabar, karena mungkin dibutuhkan waktu lebih lama untuk melihat hasil (muncul dihalaman pertama).

http://c-vibe.co.id



  

2 komentar:

  1. offline meetingnya di jakarta saja? jika bisa menangani luar kota juga mas,

    rantaiemas@hotmail.com (gunawan)

    BalasHapus
    Balasan
    1. sementara ini kami mengerjakan optimasi untuk klien yang berada di wilayah Jabodetabek, namun tidak menutup kemungkinan kami dapat membantu pak gunawan lebih jauh lagi. silahkan hubungi kami di: 021-86614200

      Hapus

Pages